KEGIATAN PENDIDIKAN DI PERPUSTAKAAN
marsono_marsono 12 Juni 2017 07:50:37 WIB
SID-Desa Dengok. Perpustakaan Desa Khasanah Ilmu yang berkantor di kompleks Balai Desa Dengok adalah perpustakaan milik masyarakat. Dewasa ini kegiatan masyatakat selain pinjam kembali buku juga pengelola dari pihak pemdes melakukan berbagai kegiatan.
lhoo kog perpustakaan berkegiatan???
Sekarang perpus sudah sebagai pusat kegiatan atau belajar masyarakat baik dari tingkat anak anak dewasa dan orang tua. Setelah membaca buku dari bahan pustaka dan juga browsing internet maka selanjutnya pemustaka di ajak untuk mempraktekan tentang apa yang mereka baca, dengan harapan mereka memiliki ketrampilan.
Tidak hanya berhenti sampai disitu, tetapi kegiatan terus berkelanjutan sampai akan adanya dampak posiyif yang timbul dengan di adakanya kegiatan tersebut.
Salam litrasi
Salam KI
Komentar atas KEGIATAN PENDIDIKAN DI PERPUSTAKAAN
Formulir Penulisan Komentar
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
| Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
| Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
| Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Rakor Pemkal Dengok Bahas Kesiapan Program 2026 di Tengah Efisiensi Dana Desa
- Peringati Hari Desa Nasional 2026, Kalurahan Dengok Teguhkan Komitmen “Kalurahan Melayani”
- Pemkal Dengok Salurkan Bantuan Gizi Ibu Hamil Desember 2025
- Germas dan Launching Pustu Dengok Dihadiri Ratusan Warga, Wujudkan Layanan Kesehatan Lebih Dekat
- Kalurahan Dengok Salurkan BLT Dana Desa Bulan Desember 2025
- Pemkal Dengok Gelar Pelatihan Olahan Pangan Lokal untuk Perkuat UMKM
- Undang-Undang & Peraturan

















