KERJA BAKTI
marsono_marsono 04 Januari 2021 14:15:53 WIB
Kerja Bakti patut untuk dilestarikan karena ia memiliki sejumlah manfaat, antara lain:
? Kerja Bakti sebagai sarana silaturahmi untuk mempererat hubungan di antara warga.
? Dengan kerja bakti, suatu pekerjaan jadi terasa lebih ringan dan memangkas waktu yang banyak. Efektif dan efisien.
? Kerja bakti akan menghidupkan dan memelihara falsafah bangsa yakni gotong royong.
? Kerja bakti bisa juga menjadi sarana untuk refreshing dan juga aktifitas fisik yang menyehatkan.
? Manfaat kerja bakti lainnya adalah lingkungan yang sehat, bersih dan terhindar dari wabah penyakit.
? Kerja bakti juga melatih kita untuk bekerja bersama sama, menyingkirkan egoisme dan berpikir untuk kemajuan bersama.
Belum ada komentar atas artikel ini, silakan tuliskan dalam formulir berikut ini
Formulir Penulisan Komentar
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
| Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
| Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
| Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Rakor Pemkal Dengok Bahas Kesiapan Program 2026 di Tengah Efisiensi Dana Desa
- Peringati Hari Desa Nasional 2026, Kalurahan Dengok Teguhkan Komitmen “Kalurahan Melayani”
- Pemkal Dengok Salurkan Bantuan Gizi Ibu Hamil Desember 2025
- Germas dan Launching Pustu Dengok Dihadiri Ratusan Warga, Wujudkan Layanan Kesehatan Lebih Dekat
- Kalurahan Dengok Salurkan BLT Dana Desa Bulan Desember 2025
- Pemkal Dengok Gelar Pelatihan Olahan Pangan Lokal untuk Perkuat UMKM
- Undang-Undang & Peraturan


















