Lomba Kreatifitas Perpustakaan

marsono_marsono 03 Maret 2021 15:43:46 WIB

Bahwa pada hakekatnya pembangunan dilaksanakan untuk

meningkatkan kesejahteraan dan kemakmuran rakyat sebagaimana

yang diamanatkan undang-undang. Indikator keberhasilan

pembangunan dapat tercermin pada pertumbuhan ekonomi dan juga

pemerataan pembangunan untuk mengurangi kesenjangan antar

wilayah. Dalam upaya meningkatkan peran serta masyarakat dalam

pembangunan pemberdayaan masyarakat perlu ditingkatkan melalui

peningkatan kompetensi sumberdaya sehingga mempunyai posisi

tawar yang tinggi, sebagai mana misi pembangunan Kabupaten

Gunungkidul yaitu mewujudkan peningkatan kualitas sumberdaya

manusia yang mempunyai daya saing, penguasaan, pemanfaatan

dan penciptaan ilmu pengetahuan dan teknologi serta mempunyai

kesadaran dan kepedulian terhadap lingkungan dan pembangunan

yang berkelanjutan.

Bangsa yang maju adalah bangsa yang banyak memiliki

inovasi, khususnya yang dapat digunakan sebagai alat transformasi

sosial dan menggerakan sektor ekonomi. Sejalan dengan maksud

tersebut dalam rangka meningkatkan kualitas sumberdaya manusia

melalui pengembangan inovasi, kreativitas masyarakat dan

pemanfaatan pengelolaan sumber daya alam serta dengan tetap

menjaga kelestarian lingkungan, maka implementasinya adalah

dengan menumbuh kembangkan motivasi, memberi stimulasi dan

fasilitasi pengembanan ilmu pengetahuan dan teknologi serta

menciptakan iklim yang kondusif guna mewujudkan daya kreativitas

dan inovasi masyarakat yang dapat digunakan dalam proses ....

 

Bisa di klik .....

Dokumen Lampiran : Lomba Kreatifitas Perpustakaan


Belum ada komentar atas artikel ini, silakan tuliskan dalam formulir berikut ini

Formulir Penulisan Komentar

Nama
Alamat e-mail
Kode Keamanan
Komentar
 

Pencarian

Komentar Terkini

Media Sosial

FacebookTwitterGoogle PlussYoutubeInstagram

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Pengunjung