Berita Desa

  • Pengertian Stunting

    10 Januari 2020 20:17:42 WIB marsono_marsono
    Pengertian Stunting
    Stunting pada anak kerap menjadi pertanyaan orang tua ketika berkunjung ke dokter anak. Simakpenjelasan berikut ini mengenaipenyebab stunting pada anak dan ciri-cirinya. Stunting adalah kondisi ketika anak lebih pendek dibandingkan anak-anak lain seusianya, atau dengan kata lain, tinggi badan anak berada ..selengkapnya

  • Aset Milik Desa

    10 Januari 2020 20:05:12 WIB marsono_marsono
    Aset Milik Desa
    Mengenai aset desa secara umum diatur dalam Undang-Undang Nomor 6 Tahun 2014 tentang Desa (“UU Desa”) dan lebih rinci diatur dalamPeraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 1 Tahun 2016 tentang Pengelolaan Aset Desa (“Permendagri 1/2016”).       Definisi ..selengkapnya

  • Sholat jumat di masjid Al Muna

    10 Januari 2020 19:38:54 WIB marsono_marsono
    Sholat jumat di masjid Al Muna
    Sholat jumat di Masjid Al Muna Imam dan Khatib Bapak Agus, Muadzin Mas Bagas. Tema Meningkatkan Keimanan dan Ketakwaan Kepada Alloh SWT ..selengkapnya

  • Senam Lansia Jumat 10 Januari 2020

    10 Januari 2020 19:36:28 WIB marsono_marsono
    Senam Lansia Jumat 10 Januari 2020
    Jumat kali ini adalah senam ke 2 di tahun 2020. Selama bulan januari senam di ikuti dari mahasiswa dari USD yang sedang melaksanakan KKN di wilayah desa Dengok. Harapan ini dapat menambah semangat dari lansia sekaligus memberikan pengalaman kepada KKN untuk ber sosial kemasyarakatan. ..selengkapnya

  • Penyerahan Kartu BPJS Ketenagakerjaan

    10 Januari 2020 19:30:34 WIB marsono_marsono
    Penyerahan Kartu BPJS Ketenagakerjaan
    Hari ini, Jumat 10 Januari 2020 Pemerintah Desa Dengok melalu Bapak Kepala Desa Dengok menyerahkan Kartu BPJS Ketenagakerjaan kepada sejumlah perangkat Desa.  Tahun 2020 ini perangkat Desa Dengok mendapatkan jaminan Hari Tua melalui kepesertaannya sebagai Anggota BPJS Ketenagakerjaan. Harapan nanti ..selengkapnya

  • Penyuluhan program gizi buruk dan stunting

    10 Januari 2020 14:01:18 WIB marsono_marsono
    Penyuluhan program gizi buruk dan stunting
    sid. Desa. KKN (Sanata Dharma) Penyuluhan program gizi buruk dan stunting yang menjadi salah satu program kami telah terlaksana Pada tanggal 5 Januari 2020. Program ini bertujuan untuk memberi pengetahuan untuk masyarakat agar dapat mengerti, mengatasi, maupun mencegah terjadinya gizi buruk dan stunting ..selengkapnya

  • APEL BERSAMA KKN USD

    09 Januari 2020 16:01:20 WIB marsono_marsono
    APEL BERSAMA KKN USD
    Apel kali ini tampak ramai dan lengkap sekaligus bersama KKN Sanara Dharma Yogyakarta ..selengkapnya

  • RAPAT PRA MUSREN

    09 Januari 2020 15:56:41 WIB marsono_marsono
    RAPAT PRA MUSREN
    Tahun 2020 ini Musrenbang tingkat Kecamatan juga sudan berbasis E-Musren. Dengan menggunakan Aplikasi dari Operator Dari Desa menginput data Usulan dari Musrenbang Desa. sehingga pada hari ini para Operator tingkat Desa melaksanakan rakor di Kecamatan menjelang Musrenbang Kecamatan. ..selengkapnya

Pencarian

Komentar Terkini

Media Sosial

FacebookTwitterGoogle PlussYoutubeInstagram

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Pengunjung